Translate

Kamis, 22 November 2012

hidupkan semangat PUNK kalian!

semangat yang menggelora lahir dari emosional yang tersalurkan oleh kekuatan media yaitu musik.semangat yang tak pernah padam dari anak2 punk yang selalu menjadi diri sendiri, punk yang selalu memegang teguh prinsip kebebasan, tapi sangat menghormati kebebasan orang lain,ya itulah punk !
punk bukan untuk komersil tapi punk untuk punk itu sendiri.semangat yang selalu di tanamkan bahwa gw lahir untuk menjadi diri gw. gw bermusik bukan untuk di nilai,bukan untuk menjadi idol,bukan untuk menjadi pecundang! gw lahir bukan untuk menjadi budak,bukan menjadi robot.
banyak yang menghujat kaum punk tapi sebenarnya mereka tidak tau sesungguhnya apa yang kami miliki.cita2 sebagai manusia yang bebas,sebagai personal yang kuat dengan etos D.I.Y. sekali lagi kami bukan perusuh kami ada karena kami muak dengan keadaan system yang menindas,koruptor, orang2 borjuis kaum kapitalis yang gemuk karena kerja keras saudara2 kami sebagai budak,kaum ningrat yang selalu merasa paling suci.
punk bukan kriminil! walo banyak yang terjebak dengan hal itu,karena attitude kami selalu di nilai negatif oleh sebagian masy.punk bukan mohawk tatto piercing spike badge jins balel mabok rantai n other fucker !.karena punk ada di hati ! sekali lagi di hati !
untuk anak2 marjinal dan komunitas sapi betinanya yang menjadi bagian dari masyarakat hidup di tengah2 masy dan banyak memberikan kontribusi kepada masyarakat dan lingkungannya.
PUNK = PEMUDA URAKAN NAN KREATIF
salut buat kalian,
tetap hidupkan semangat punk kalian !!
OiOiOi !!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar